 |
Rumah warga yang rusak |Foto: istimewa |
Gunungsitoli,- Puluhan rumah warga rusak ringan hingga rusak berat diterjang angin puting beliung yang disertai hujan deras di desa moawo Kecamatan Gunungsitoli Kota Gunungsitoli, Rabu (19/02/2019) tadi malam sekitar pukul 00.30 wib.
Salah seorang warga di lokasi kejadian, Asirun Zebua kepada sejumlah wartawan mengatakan bahwa angin puting beliung itu awalnya tidak terduga dan datang begitu cepat.
"Awalnya terjadi hujan deras pada pukul 00.00 wib disertai petir dan tidak lama kemudian disertai angin kencang dari arah laut dan seketika atap rumah kami lepas tertiup angin," ujarnya sedih.
Kepala Desa Moawo Arisman Telaumbanua menuturkan, kejadian naas itu menghancur puluhan rumah warga yang ada di dusun I dan dusun II di desanya.
"Kita berharap pemerintah dapat memberikan perhatian serius kepada warga yang mengalami musibah ini," harapnya. (Budi Gea)
Related Posts :
Pukul Anak di Bawah Umur, Pelaku Dijadikan Tahanan Kota Terdakwa Ahmad Kurniawan saat menjalani sidang kasus kekerasan di PN Jakarta Timur Jakarta, Info Breaking News – … Read More...
Tahap Dua Salur Dana Desa Ngawi Sudah Mencapai 60 persen Lebih SINAR NGAWI™ Ngawi-Kondisi Pandemi Covid 19, dalam tahapan pencairan Dana Desa tahun 2020, pada tahap pertama sebesar 40% telah tersalur k… Read More...
DPRD Maluku: PD Panca Karya Harus Dijauhkan dari Kepentingan Politik AMBON - BERITA MALUKU. Pimpinan DPRD Provinsi Maluku, dan Ketua-Ketua Fraksi fraksi, Kamis (18/6), menggelar rapat bersama Sekretaris Da… Read More...
Kapolres Resmikan Kelurahan Mlangsen Jadi Kampung Tangguh Nusantara Kapolres Blora, AKBP Ferry Irawan, SIK, meresmikan Kampung Tangguh Nusantara di Kelurahan Mlangsen. (foto: dok-ib) … Read More...
Prof Nasih Kembali Dilantik Jadi Rektor UNAIR Prof. Moh. Nasih, Rektor UNAIR Surabaya, Info Breaking News - Prof Hatta Ali, sebagai Ketua Majelis Wali Amanat (… Read More...